Ukuran Font
Kecil Besar
14px
BANDA ACEH (Waspada.id): Dampak dari bencana alam yang melanda Aceh, mengakibatkan kerusakan dan korban jiwa.
Selengkapnya data dari Media Center Posko Tanggap Darurat Bencana Hydrometeorology Aceh tahun 2026, Banda Aceh, Selasa (06/01/2026) jam 17:00 WIB, sebagai berikut:
Rekapitulasi terdampak bencana Provinsi Aceh: dari 18 kabupaten/kota tercatat korban terdampak 670.842 KK/ 2.583.376 jiwa, meninggal 543 jiwa, hilang 31 jiwa, luka ringan 4.939 jiwa, luka berat 474 jiwa.
Jumlah pengungsian 1.008 titik, berasal dari 56.777 KK dan 214.084 jiwa.
Kerusakan fasilitas umum: gedung/kantor 227 rusak, rumah ibadah 638 rusak, fasilitas kesehatan 150 rusak, fasilitas pendidikan 1.697 rusak.
Kerusakan jalan: 1.593 ruas dan jembatan 468 unit.
Kerusakan harta benda: rumah 144.942 rusak, ternak 63.187 ekor, sawah 53.519 Ha, 27.620 kebun Ha serta tambak 39.910 Ha.
Angka-angka di atas terus mengalami perubahan tergantung kondisi di lapangan. (id65)
Update berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran favoritmu akses berita Waspada.id WhatsApp Channel dan Google News Pastikan Kamu sudah install aplikasi WhatsApp dan Google News.




TOPIK LAINNYA
Aceh6 Januari 20266 Januari 2026
KUALASIMPANG (Waspada.id): Kota Kualasimpang dan beberapa wilayah di Kabupaten Aceh Tamiang kembali dilanda banjir pada Selasa (6/1) akibat hujan deras dan drainase/parit yang tidak berfungsi karena berlumpur. Pantauan Waspada.id menunjukkan,…
Aceh6 Januari 20266 Januari 2026
BIREUEN (Waspada.id): Anggota Komisi V DPR RI, dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), H. Ruslan M. Daud mengatakan, kritik dan memberi masukan dalam roda pemerintahan itu hal yang wajar dan…
Aceh6 Januari 20266 Januari 2026
KUTACANE (Waspada.id): Seorang korban banjir bandang dan longsor di Aceh Tenggara mengkritik Ikatan Pelajar Mahasiswa Aceh Tenggara (IPMAT) Banda Aceh yang dinilai menyudutkan pemerintah daerah dalam penanganan bencana, padahal sudah…
Aceh5 Januari 20265 Januari 2026
BANDA ACEH (Waspada.id): Gereja Katolik dan Vihara Buddha Takengon bersama relawan lintas agama Aceh Tengah serta jajaran Bimbingan Masyarakat (Bimas) Katolik Kanwil Kemenag Aceh menyalurkan bantuan sembako dan pakaian kepada…
Aceh5 Januari 20265 Januari 2026
ACEH TAMIANG (Waspada.id): Pemerintah Aceh mengerahkan lima unit alat berat untuk membersihkan sejumlah sekolah di Kabupaten Aceh Tamiang yang tergenang lumpur dan kayu gelondongan akibat banjir, sebagai bentuk komitmen memprioritaskan…
Aceh5 Januari 20265 Januari 2026
BANDA ACEH (Waspada.id): Sekretaris Daerah Aceh M. Nasir menerima bantuan kemanusiaan senilai Rp500 juta dari Pemerintah Kota Makassar untuk penanganan korban banjir di Aceh, yang diserahkan secara simbolis oleh Wali…
























































