CNBC Indonesia
News
Video News
Video
CNBC INDONESIA, CNBC Indonesia
13 May 2025 15:00
Jakarta, CNBC Indonesia -Presiden Republik Rakyat China Xi Jinping berjanji untuk mempererat hubungan dengan negara-negara Amerika Latin dan Karibia. Janji itu disampaikan Xi dalam Forum China-CELAC (Komunitas negara-negara Amerika Latin dan Karibia) di Beijing.
Terus ikuti berita ekonomi bisnis dan analisis mendalam hanya di https://www.cnbcindonesia.com/.